Memilih smartphone bukanlah hal yang mudah saat ini. makin banyaknya model juga merk tentunya semakin membuat bingung masyarakat saat ini. namun tentunya anda sendiri memiliki kriteria sendiri dalam memilih ponsel android. nah jika salah satu kriteria anda dalam memilih ponsel pintar adalah kapasitas baterai besar namun harganya tetap terjangkau, maka sebaiknya jangan mengabaikan artikel ini. dalam artikel ini kami akan menguraikan tentang berbagai hp baterai besar harga murah dengan detail untuk anda di bawah ini.
Jenis hp android dengan baterai besar dan harga terjangkau
setelah menyimak sedikit ulasan di atas, tentunya anda menjadi penasaran dengan hp baterai besar harga murah tersebut. untuk mengobati rasa penasaran anda maka sekarang akan langsung kami berikan beberapa jenisnya berikut ini. jenis ponsel pertama muncul dari Lenovo yang meluncurkan Lenovo S860 di mana kapasitas baterainya mencapai 4000 mAh. besarnya baterai ini tidak membuat ponsel satu ini memiliki harga tinggi, karena harganya sendiri dibanderol hanya sekitar Rp. 2 jutaan. untuk jenis selanjutnya masih dari vendor Lenovo yang meluncurkan produknya dengan harga sekitar Rp. 2 jutaan namun memiliki kapasitas 4000 mAh, anda bisa menyebutnya Lenovo P780.
Tidak hanya dari vendor Lenovo saja yang memiliki ponsel berbaterai besar namun harganya murah, tetapi Motorola juga tidak kalah saing. disebut Motorola Droid Turbo yang sangat tahan lama dengan kapasitas baterai mencapai 3900 mAh. meskipun performa baterai yang menakjubkan tidak membuat ponsel ini melambung harganya, karena untuk harganya sendiri hanya sekitar Rp. 2 jutaan saja. smartphone harga murah namun baterai besar lainnya bisa anda temukan pada BLU Studio energy yang memiliki baterai dengan kapasitas mencapai 5000 mAh. ponsel besutan produsen asal Amerika ini akan dibanderol dengan harga sekitar 149 USD. untuk ponsel dengan baterai besar dan harganya sekitar Rp. 5 juta maka bisa anda temukan di Oppo N1 dan ZTE Nubia X6.
Banyaknya jenis hp baterai besar harga murah seperti uraian di atas pastinya membuat anda ingin segera membelinya. namun hal terpenting tetap pikirkan kepentingan dan harganya dan jangan terlalu memaksakan diri untuk mengikuti trend namun hingga menyusahkan diri. selamat berbelanja ponsel dahsyat tersebut. (Baca juga: Cara Mengatasi Kerusakan Printer Canon Mp230 Series)
from Teknologi Terbaru 2016 http://ift.tt/1Ww7Ujo
0 Komentar
Penulisan markup di komentar