Cara membersihkan Malware/Virus di Cpanel Yang Ampuh

6:30 AM
Hallo semua para setia pembaca blog tekno-hp. Pada kali ini ane akan membahas cara membersihkan malware di cpanel/server kita. Singkat cerita pas ane buka email, terdapat puluhan email masuk, dan ternyata pemberitahuan bahwa blog ane terkena malware, untuk itu, ane harus bersihin blog  yang terkena malware. Pada saat itu ane cuma bersihin beberapa blog, dan ternyata di hari besoknya ane buka blog ane, ternyata kena suspen gara-gara malware yang kemarin menginfeksi blog lainnya. Ane buka email dan benar akun ane ditangguhkan dan disuruh untuk menghubungi pihak hosting bersangkutan. Ane browsing2 cara memberihkan malware cpanel, banyak yang suruh ganti pasword, scan cpanel, tapi tetap saja sama saja yang sebelumnya sudah ane lakukan. Ane kirim tiket ke pihak hosting suruh restore/mengembalikan file sebelum terkena malware, tetapi sama saja kata mereka tidak bisa menyelesaikan masalah. Dan mereka memberikan langkah-langkah cara menghilangkannya. Dengan cara merename file public_html, dan suruh install wordpress baru lewat Softaculous. Berikut ini cara-cara yang bisa ditempuh untuk membersihkan cpanel dari malware yang nakal..

Pastikan baca pesan dari pihak hosting, file apa saja yang terinfeksi malware, jika sudah parah alangkah baiknya mending install ulang aja semua blog didalam hosting tersebut. Misal pnya ane dibawah:
We found the following malicious files:

------
'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FSbe3'
# Known exploit = [Fingerprint Match] [PHP GLOBALS Exploit [P0923]]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29MjeXU'
# Known exploit = [Fingerprint Match] [PHP Injection Exploit [P0997]]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FS8PH'
# ClamAV detected virus = [{HEX}php.base64.v23au.185.UNOFFICIAL]

You're running a large amount of outdated Wordpress installations which is most likely how you were compromised:
------
'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29Mirq3'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.4.4 < v4.5.3]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FSdmb'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.4.2 < v4.5.3]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29MiNgl'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.4.4 < v4.5.3]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FS56e'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.4.4 < v4.5.3]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FS56e'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.4.4 < v4.5.3]

'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29MiD8Q'
# Script version check [OLD] [Wordpress v4.0.12 < v4.5.3]
------

Pada keterangan diatas diketahui alamat apa saja yang terkena malware, jika yang terinfeksi file wp-includes maka dengan menginstall ulang wordpress malware akan hilang, jika yang terinfeksi terletak pada direktori wp-content maka yang harus diperhatikan, karena wp-content sangat penting jika file yang mau dikembalikan tidak terkena virus maka harus hapus skrip malwarenya.
Seperti yang terinfeksi pada file
'/home/hairst31/public_html/http://ift.tt/29FSbe3'
# Known exploit = [Fingerprint Match] [PHP GLOBALS Exploit [P0923]]

terlihat file yang terinfeksi terletak pada sub direktori wp-content dan pada themes terletak pada file title.php, untuk itu cari title.php, cari skrip yang dicurigai sebagai malware, lebih amannya ganti template, yang sama yang terbebas dari malware.

Jika sudah mengetahui cara solusinya, maka langsung aja install ulang wordpress dan sebaiknya ganti nama DB_NAME, DB_USER dan Password di phpmyadmin.

Untuk menginstall ulang wordpress, harus me-rename  folder public_html, dengan nama public_html-terserahanda.
Setelah di rename maka akan keluar folder disebelah kiri dan anda buat folder public_html untuk install wordpress baru.
Install wordpress baru tersebut lewat Softaculous di hostingnya, setelah itu maka blog anda akan bersih dari malware.
Selamat mencoba..


from Teknologi Terbaru 2016 http://ift.tt/29FSCVE

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔

Label

Action Yuk anak Android Android Klinik Apk and Software Artikel Bisnis Online Berburu Lahan berita Bisnis Forex Trading Business Online Tips Bussines Cara Sukses Bisnis Online Cari Lahan - Skenario Legal Carilah Mentor Contoh Model Baju Muslim Terbaru 2016 Deklarasikan Profesi Anda Differensiasi dan Benefit Dunia Kesenian Fashion gigi GudangmuDroid | Free Download Game Android INFORMASI SEPUTAR GURU Inspiratif Internet Marketing Tips Jaringan Listrik Di Perumahan JEPARA Kampoeng Pelangi kehamilan Kepuasan Pelanggan Kesehatan Keuangan - Menghitung Kebutuhan Modal Keuangan - Modal Kerja Kiat Sukses Bisnis Online Konsep kerjasama MPK dan (MPT + MPM) KPR - Apraisal dan Taksasi Kuliner kulit-kecantikan lain-lain makanan sehat Manajemen Resiko Marketing - Budgeting Marketing - Cost Leadership Marketing - Fokus Menciptakan Benefit Marketing - Harga Jual Marketing - Keunggulan Kompetitif Marketing - Merekrut Sales Marketing - Open House Marketing - Pembelian Kolektif Marketing - Personal Selling Marketing - Positioning Marketing - Produk Inovatif Marketing - Promosi via FB Marketing - Segmen Target Marketing - Teknik Promosi Marketing - Teknik Supporting Megurus Perijinan Membuka Toko Online Mencari Investor (Mitra Pemilik Modal) Mencari Peluang Mencari Rekanan Kontraktor Mengurus Perijinan Menunda Bayar Tanah Meringankan Cashflow Metode Quick Count Mitra Pemilik Tanah Motivasi Negoisasi Tanah - Profit Sharing obat-penyakit Online Shop pajak properti Pemasaran Pendidikan Pengurangan Laba Perencanaan Bangunan Perijinan - Pemecahan Sertipikat Perijinan Perumahan Perjanjian Dengan Investor Perjanjian Dengan Pemilik Tanah pria Produk Inovatif Promosi Advetorial Promosi Kreatif Promosi Sopping Power Properti review Ruang Marketing Rumah Murah Seni Budaya SEO Skenario Legal Social Cost Strategi DP Ringan Strategi Menyehatkan Cashflow Strategi Negoisasi Soal Aset Strategi Pemasaran - Jari Lentik Strategi Pemasaran Properti Teknik - Sub Kontraktor atau Swakelola Teknik Membuat Penawaran Lahan Teknik Mencari Lahan Teknik Mencari Pemodal Teknologi Teknologi Terbaru 2016 Teknologi Terbaru 2017 Teknologi Terbaru 2018 Teknologi Terbaru 2019 tips Tips Blogging Tips SEO Tips Sukses Bisnis Online Toko Online wanita